➫ Dari air kita belajar ketenangan.
➫ Dari batu kita belajar ketegaran.
➫ Dari tanah kita belajar kehidupan.
➫ Dari kupu-kupu kita belajar merubah diri.
➫ Dari padi kita belajar rendah hati.
➫ Dari Allah kita belajar kasih sayang yang sempurna.
➫ Melihat keatas memperoleh semangat untuk maju.
➫ Melihat kebawah bersyukur atas semua yang ada.
➫ Melihat kesamping semangat kebersamaan.
➫ Melihat kebelakang sebagai pengalaman berharga.
➫ Melihat ke dalam untuk introspeksi diri.
➫ Melihat ke depan untuk jalan lebih baik
➫ Dari kegagalan kita belajar keberhasilan.
➫ dari kekalahan kita belajar kemenangan.
➫ Dari kejujuran kita belajar kesuksesan.
➫ INILAH KEHIDUPAN.
Repost From:
https://www.facebook.com/pages/Ustad-Yusuf-Mansyur/157485294307179?fref=ts
No comments:
Post a Comment